Serunya Persaingan Chelsea vs Real Madrid untuk Rekrut Erling Haaland!
1 min read
Serunya Persaingan Chelsea vs Real Madrid untuk Rekrut Erling Haaland! – Pemburuan Erling Braut Haaland dari Borussia Dortmund berkembang semakin menarik. Saat ini ada dua klub yang bersaing ketat, Chelsea dan Real Madrid.
Awalnya, Chelsea diklaim sebagai satu-satunya klub besar yang rela mengeluarkan banyak uang untuk Haaland musim panas ini.
Kabarnya Chelsea siap mengeluarkan sekitar 150 juta pounds untuk Haaland. Mereka ingin segera menuntaskan pembelian Haaland musim panas ini, sebab klub-klub besar lainnya memilih menunggu klausul rilis Haaland aktif tahun 2022 mendatang.